Minimnya atlet Petanque yang dimiliki kota Binjai, memotivasi SMK Tunas Pelita Untuk ikut serta menumbuh kembangkan olahraga Petanque. Melalui pamanduan minat dan bakat siswa diharapkan tercipta atlit – atlit Olahraga Petanque yang tangguh dan berdedikasi tinggi.
Hal tersebut dapat dicapai dengan jadwal program latihan yang baik.